Mengulik Lengkap Short Program Dari Pelatihan Online Di Prasmul-ELI

Mengulik Lengkap Short Program Dari Pelatihan Online Di Prasmul-ELI

Melihat perkembangan dunia industri yang terus meningkat seperti sekarang ini ternyata banyak SDM sadar akan perlunya kualitas diri. Pengetahuan, ketrampilan, kemampuan dan lainnya perlu untuk selalu diasah agar menghasilkan bekal kuat ditengah ketatnya persaingan. Tidak heran jika layanan pelatihan online pada beberapa lembaga cukup menarik banyak orang. Selain kebutuhan dunia kerja, memanfaatkan pelatihan juga menjadi salah satu hal yang memberikan keuntungan bagi karir kedepan Anda.

Prasmul-ELI menjadi satu dari sekian banyak lembaga yang cukup dikenal luas oleh masyarakat, selain itu juga direkomendasikan. Tentu bukan tanpa alasan, dimana Prasmul-ELI berhasil memberikan pelayanan yang maksimal sebagai wadah pelatihan dan pengembangan SDM. Sederet pilihan program bisa Anda sesuaikan dengan kebutuhan dan ditawarkan oleh Prasmul-ELI. Nah, pada artikel kali ini akan dibahas contoh program yang cukup menarik untuk dijadikan pilihan. Penasaran seperti apa itu?

Sampai dengan saat ini masih banyak orang yang mengeluh mengenai pelatihan yang dilakukan tidak sesuai. Artinya jadwal yang selalu sulit diatur, waktu panjang dan metode yang cukup membuat kerepotan. Namun hal itu dijawab oleh Prasmul-ELI dengan menawarkan short program, yang dimana ini memiliki jangka waktu pelatihan yang cukup singkat namun memberikan hasil maksimal. Lebih cocok untuk para karyawan atau profesional yang ingin mengembangkan perspektif bisnis. Apakah ini termasuk dalam jenis pelatihan berbasis online?

Mengulik Lengkap Short Program Dari Pelatihan Online Di Prasmul-ELI

Supaya tidak penasaran, berikut ada beberapa fakta mengenai short program dari Prasmul-ELI antara lain :

Mengulik Lengkap Short Program Dari Pelatihan Online Di Prasmul-ELI

1. Berbentuk company program.
Dimana untuk jenis program yang satu ini lembaga bisa memberikan fleksibilitas untuk perusahaan yang ingin melakukan pengembangan bagi karyawan dalam pengaturan jadwal, tempat, kebutuhan perusahaan, sampai dengan topik yang ingin disampaikan.

2. Variasi topic.
Yang membedakan short program dari Prasmul-ELI dibanding dengan lainnya adalah topic yang ditawarkan. Dimana jenis program ini akan memberikan pelatihan berdasarkan dengan topic hard skill ataupun soft skill secara lebih spesifik.

3. Menawarkan sistem online.
Inilah jawaban dari pertanyaan diatas, semenjak pandemic yang cukup panjang dialami Indonesia akhirnya beberapa program dialihkan dalam basis online. Jadi Anda akan mendapatkan pelatihan secara lebih fleksibel dan nyaman, begitu pula mengenai hasil lebih maksimal.

Pada dasarnya pelatihan online maupun offline di Prasmul-ELI itu sama saja, ada banyak variasi program yang bisa dijadikan pilihan. Karena meskipun melalui online tetap ada banyak keuntungan yang bisa didapatkan. Mulai dari suasana belajar yang tetap dinamis, menyenangkan, lebih mudah eksplore ide, konsep, topic dan lainnya. Begitu pula masih bisa menjaga hubungan baik antara peserta sampai dengan menjalin relasi banyak teman tetap bisa baik. Jadi jangan ada kekhawatiran mengenai proses yang tidak sesuai bahkan kurang menyenangkan karena banyak melalui online.

 

Adapun aktivitas atau hal yang dapat Anda lakukan ketika dalam pelatihan short program secara online seperti :

1. Memberikan pertanyaan ataupun mendapatkan jawaban pada saat sesi secara langsung.
2. Mudah untuk berinteraksi dan fitur yang sesuai dengan teknologi masa kini.
3. Berdiskusi dengan peserta lain tetap bisa dilakukan dengan akan dan diawasi baik oleh fasilitator dari pihak lembaga.
4. Mendapatkan arahan atau berdiskusi dengan arah baru.

Sampai dengan saat ini Prasmul-ELI sudah banyak dipercaya oleh para mitra dari perusahaan kelas nasional sampai dengan multinational. Tidak jarang pula para BUMN ataupun instansi pemerintahan dalam usaha pengembangan SDM masa kini yang harus siap menghadapi persaingan global semakin ketat. Segala bentuk metode pelatihan dan pengembangan sudah dirancang secara khusus oleh para konsultan sehingga tetap memberikan kualitas yang maksimal.

Tidak heran jika Prasmul-ELI sudah jalan lebih dari 30 tahun menjadi lembaga pengembangan dan saat ini sebagai pilihan tempat pelatihan online terbaik dan terpercaya. Bagi Anda yang masih ragu atau justru ingin melihat beberapa pilihan program lainnya bisa saja, cek langsung ke website Prasmul-ELI secara resmi. Informasi profil perusahaan, program sampai dengan pendaftaran termuat dalam web tersebut. Selain itu bisa pula melalui kantor terpercaya di JL RA Kartini nomor 14 Cilandak Barat Jakarta.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *